ANIMASI DORAEMON

Selasa, 31 Maret 2015

CARA PEMBUATAN ROTI JALA

resep membuat roti jala khas melayu


Roti jala merupakan salah satu makanan khas melayu. Roti jala sendiri muasalnya dari india atau timur tengah.Tanpa memperpanjang cerita yuk ikuti langkah-langkah resep roti jala berikut ini.

INI LAH BAHAN" DAN CARA PEMBUATAN ROTI JALANYA

  • Tepung terigu 350 gram
  • Telur 2 butir
  • Santan 600 cc
  • Garam ½ sendok teh
  • Margarin 1 sendok makan
  • Kantong plastik semprot


  • CARA PEMBUATANNYA


  • Masukkan tepung terigu , santan dan garam dalam satu wadah dan aduk hingga rata.
  • Lalu kocok telur hingga berwarna putih, lalu campurkan ke adonan roti jala sedikit demi sedikit sambil di aduk-aduk sampai tercampur rata.
  • Masukkan adonan dalam plastik semprot untuk mempermudah pembuatan roti jala
  • Panas margarin di kuali anti lengket. 
  • Selanjutkan semprotkan adonan roti jala ke kuali yang telah di panas membentuk renda-renda atau jala dan dadar, kemudian limpta sesuai selera.
  • Masak hingga matang dengan api kecil. Ankat jika sudah berwarna kuning kecoklatan dan tiriskan.
  • Roti jala siap di sajikan.
  • Demikian resep roti jala dan biasanya roti jalan disajikan dengan kari ayam atau kambing, atau sesuai selera. Makanan ini juga disiapkan sebagai makanan utama. Resep roti jala ini dibuat untuk 10 porsi, anda juga dapat mencoba resep pudding cocktail buah dan resep pudding kacang hijau. Selamat mencoba....

0 komentar:

Posting Komentar